Android

Cara Melacak Hp Samsung

Cara Melacak Hp Samsung– Handphone atau HP menjadi suatu barang yang penting dimasa kini. Bahkan prioritasnya melebihi dompet dan seisinya.Bagaimana tidak, mayoritas orang lebih memilih ketinggalan dompet dari pada HP.

Hal tersebut dikarenakan, diera modern digital kini, dompet digital, identitas atau kartu-kartu semua sudah by digital dan tersimpan dalam program aplikasi yang dapat diunduh melalui HP.

Related Articles

Dari mulai keperluan pribadi hingga keperluan pekerjaan, kini sudah dapat terkontrol melalui HP ini. Canggih bukan?

Mengetahui betapa prioritasnya HP, akan sangat tidak mengenakan apabila HP tersebut hilang atau jatuh yang kita tidak mengetahui posisinya.

Apa lagi didalamnya masih tersimpan banyak galeri foto, dokumen dan lain sebagainya. Mewanti-wanti kejadian itu, alangkah bijak para user untuk mengetahui betapa pentingnya membackup data.

Nah, khusus pengguna android samsung, kali ini carbonexpo.com akan menjelaskan terkait cara melacak HP Samsung. Yuk simak ulasannya

Cara Melacak Hp Samsung

1. Melacak HP Samsung melalui Email

Rekomendasi pertama cara melacak HP Samsung kalian adalah melacaknya melalui akun email.

Seperti yang kita ketahui, Google merancang System Operasi Android yang dimana para user diwajibkan untuk memasukkan email yang digunakan pada Google Play Store.

Jika tidak memasukknya email maka HP tersebut fungsi penggunaannya tidak dapat berjalan maksimal, karena beberapa layanan tidak akan dapat dijalankan.

Nah, untuk cara melacak HP samsung melalui Email yaitu:

  • Silakan buka browser melalui HP teman atau PC kalian.
  • Buka Gmail dan masukkan alamat email kalian yang sama dengan alamat email yang ada pada HP yang hilang.
  • Pilih ikon titik sembilan berada pada pojok kanan atas

cara melacak hp samsung yang hilang dengan gmail

  • Kemudian masuk ke Akun Google
  • Lalu pilih HP yang hilang, kemudia klik opsi ‘Temukan’
  • Selanjutnya akan muncul Google Maps, klik ‘Tutup’
  • Pilih merk Hp (Samsung) yang akan dilacak, lalu klik ikon ‘refresh’
  • HP kalian yang hilang akan terbaca pada layar.

2. Melacak HP Samsung Melalui Find My Mobile Samsung

cara melacak hp samsung yang hilang dengan imei

Cara melacak HP samsung selanjutnya dapat melalui aplikasi Find My Mobile Samsung. Aplikasi ini khusus dirancang bagi pengguna smartphone Samsung.

Untuk mengaktifkan dan dapat menggunakan aplikasi ini, pastikan kalian harus memiliki Samsung Account terlebih dahulu ya guys. Apabila belum mempunyai account dapat kalian klik disini.

Fungsi dari aplikasi Find My Mobile ini adalah:

  • Melacak keberadaan Smartphone Samsung kalian, dengan cara menghidupkan fitur Google Location Service.
  • Dapat mengunci dan menghapus data pada smartphone Samsung kalian yang hlang meskipun dari jarak jauh.

Sedang cara melacak HP Samsung yang hilang melalui aplikasi ini, sebagai berikut:

  • Silakan kalian masuk ke Website resmi Samsung
  • Kalian dapat Login menggunakan akun Samsung (Samsung Account) yang ada di HP yang hilang.
  • Lalu website tersebut otomatis akan langsung melacak keberadaan posisi HP.
  • Jika sudah ditemukan, tampilan yang akan muncul berupa Maps dimana itu menunjukkan HP tersebut berada.
  • Done!

3. Melacak HP Samsung Melalui Aplikasi Google Find Me

cara melacak hp hilang lewat wa

Rekomendasi terakhir cara melacak Hp Samsung adalah dengan menggunakan aplikasi Google Find Me. Aplikasi dapat diunduh melalui playstore secara gratis ya guys.

Sebelum menggunakan aplikasi ini, pastikan kamu sudah mengetahui Nomor IMEI dan Akun Google pada HP Samsung kalian.

Untuk kalian yang belum mengetahui nomor IMEI, caranya dengan menekan dial *#06# pada HP Samsung kalian.

Kemudian ikuti langkah berikut untuk cara melacak HP Samsung yang hilang mellaui aplikasi ini:

  • Unduh dan Instal Aplikasi Google Find Me
  • Silakan kalian buka aplikasi tersebut, kemudian Login dengan akun Google yang ada pada HP yang hilang.
  • Tunggu beberapa saat kemudian, hingga aplikasi menemukan lokasi keberadaan HP
  • Jika sudah ditemukan kalian akan disuguhkan posisi HP tersebut berada.

Syarat menggunakan aplikasi ini adalah bahwa HP Samsung kalian yang hilang harus masih terkoneksi dengan Internet.

Nah, itu tadi ketiga cara melacak HP Samsung yang user dapat gunakan. Apabila terpaksa HP sudah tidak daat ditemukan lalukan beberapa cara ini:

  • Menghapus data google yang terdapat pada HP Samsung yang hilang
  • Mengunci akun Google

Dari kedua rekomendasi tersebut, lebih baik untuk menghapus data agar keamanan data pribadi lebih terjamin.

Baca Juga: Cara Membuat File ISO

Akhir kata, jangan lupa share artikel menarik ini keteman-teman juga ya guys.

Happy Trying! And Good Luck cara melacak hp hilang lewat wa,cara melacak hp samsung yang hilang dengan nomor hp,cara melacak hp samsung yang hilang dengan gmail,melacak hp samsung hilang,cara melacak hp samsung yang hilang dengan imei,cara melacak hp samsung yang hilang dalam keadaan mati,cara melacak hp yang hilang dalam keadaan mati,cara melacak hp hilang dengan imei

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button